Cara mengkilap kan motor yang mudah dan tidak mengeluarkan kocek yang besar anda bisa mencontoh langkah-langkah berikut ini ada tiga bagian yang pertama anda mencuci motor anda dahulu lalu anda poles body motornya.
Nah ini langkah pertamanya
Cuci dahulu motor anda:
1.Setelah selesai berkendara disituasi becek atau hujan anda harus langsung mencuci kendaraan anda atau pada keadaan yang normal(tidak hujan)seminggu sekali harus dicuci.
2.Siramlah seluruh body motor anda dengan air bersih usahakan kolong motor juga anda bersihkan.
3.Gosoklah seluruh bagian body motor dengan Sampo motor(harganya sekitar:Rp500,00),jangan lupa di sela-sela bawah dekat ban anda gosok juga,
4.Setelah beres menggosok langsung anda siram bersih semua,dan lap seluruh body motor.
Nah pada bagian kedua,ini Langkah-langkahnya:
Poles Body Motor
1.Lap lah seluruh body motor dengan polesan cair(harganya sekitar Rp2500,ooan)Setelah dilap di bodynya, tunggu beberapa menit,
2.Anda gosok kembali polesan tersebut dengan kain lap yang bersih.
Nah setelah itu motor anda dapat terlihat mengkilap.Langkah-langkah tersebut percuma kalau anda tidak rutin melakukannya,minimal 1minggu sekali.Semoga motor anda dapat lebih mengkilap.
Langkah ketiga(bila perlu)
Poles Ban
1.Poleslah bagian pinggir ban bukan bagian tengahnya!poles secara merata dan usahakan polesnya pada matahari cerah dan tungggu beberapa saat dan ban motor anda akan mengkilap.
Nah setelah langkah tadi diatas motor anda siap dibawa keliling-keliling kota/desa,pasti akan terlihat bersih dan mengkilap.